Aplikasi Antivirus Android Terbaik - Di zaman sekarang ponsel pintar sudah beragam dengan bentuk dan kecangihan dari feature-feature yang di sediakan , namun di dalam smartphone terkadang tidak semua memiliki feature anti virus yang membuat smartphone anda beresiko kapanpun akan di susupi oleh virus jahat yang akan membuat hp anda lambat dan banyak sekali iklan yang muncul yang membuat anda resah karna virus tersebut.
Banyak sekali virus-virus yang tersebar dari internet , virus dapat menular jika anda sembarangan mendownload file atau yang keseringan download apk yang bersebaran di google. Untuk itu kamu haruslah hati-hati jangan sembarangan untuk mendownload file yang tidak jelas asal usulnya karna itu akan fatal akibatnya bagi kesehatan hp anda.
Dalam artikel hari ini saya akan membahas mengenai tentang beberapa Aplikasi Antivirus Android Terbaik yang menurut admin kamu wajib download salah satu aplikasi ini di Smartphone kamu, berikut dibawah ini daftar 5 Aplikasi Antivirus Android Terbaik.
5 Aplikasi Antivirus Android Paling Ampuh yang Ringan
1. 360 Security - Junk Cleaner
Pasti di kalangan pengguna smartphone sudah tidak asing lagi dengan antivirus yang satu ini karna ke hebatanya ,dan juga 360 security juga dapat melihat status penggunaan RAM . Feature yang di dapat dari 360 Security pada tahun ini tidak hanya menangkal hp anda dari virus saja namun ada beberapa feature yang di dapat di antaranya.
► Privacy & Apps Lock
Feature ini di gunakan untuk mengamankan aplikasi anda dari tangan teman kamu yang jail, dapat membuat pin di aplikasi seperti SMS,album foto,facebook, dan lain sebagainya.
► Smart power saver Smartly
Feature ini adalah untuk mengehemat batre hp anda dari aplikasi yang berjalan di balik layar, 360 Security akan otomatis menghapus / menghentikan aplikasi yang sedang berjalan tanpa sepengetahuan anda.
►Meticulous Cleaners
Feature ini dapat membersihkan file-file yang tertinggal di hp anda (Junk) dan secara pintar memindai file yang tidak terpakai lagi ini membuat hp anda mendapatkan file penyimpanan besar.
►Trusted anti-theft service
Dapat melacak jika Hp anda sewaktu-waktu hilang/jatuh dengan menggunakan feature anti pencurian ini kamu dapat akses ke dalam link ini http://findphone.360safe.com
► User-Friendly Manager Applications
Kamu dapat secara cepat menghapus aplikasi yang kamu tidak di butuhkan lagi dengan cepat dan dalam feature ini juga kamu dapat melihat berapa MB aplikasi yang ingin kamu hapus dan keterangan lainya.
Download 360 Security - Junk Cleaner
2. Avast Mobile Security & Antivirus
Avast Security adalah aplikasi kedua yang terbaik yang dapat saya berikan , dimana aplikasi ini dapat melindungi dari iklan-iklan atau malware yang telah masuk di smartphone anda dengan cepat mendeteksinya lalu menangkal mereka dengan cepat. Apa saja si feature dari aplikasi Avast ?? berikut di bawah ini saya berikaan feature-feature yang tersedia di aplikasi ini.
► MesinAntivirus
► PemblokirPanggilan
► Anti-Pencurian
► BrankasFoto
► PenghematanDaya
► AppLocker
► IzinPrivasi
► Firewall(untukAndroidyangsudahdi-rootsaja)
► LayarPengisianDaya
► PeningkatanRAM
► PembersihSampah
► ProteksiWeb
► PemindaiWi-Fi
► TesKecepatanWi-Fi
Download Avast Mobile Security & Antivirus
3. Kaspersky Mobile Antivirus: Web Security & AppLock
Kaspersky adalah Aplikasi Antivirus yang digunakan dalam berbagai jenis tive dari Smartphone dapat juga di instal di laptop anda dengan aplikasi ini dijamin virus tidak akan dapat masuk ke hp anda, karna Kaspersky secara pintar akan mendeteksinya. Untuk featurenya sendiri juga begitu banyak berikut feature-feature dari Kaspersky.
► Pemeriksaan latar belakang - memindai virus, malware, spyware, dan Trojan
► Proteksi antivirus - otomatis memblokir virus & malware lain dari ponsel & tablet
► Kunci Aplikasi - memungkinkan Anda menambahkan kode rahasia untuk mengakses pesan pribadi, foto, dan lainnya
► Temukan ponsel saya - melacak & menemukan ponsel atau tablet Android Anda jika hilang atau dicuri
► Anti-Pencurian - melindungi informasi pribadi yang rentan dari pengintai
► Anti-Phishing - menjaga keamanan informasi keuangan Anda saat berbelanja & beraktivitas perbankan online
► Pemblokir panggilan - mem-blacklist panggilan telepon dan pesan teks/spam yang tidak diinginkan
► Filter web - memfilter tautan & situs berbahaya saat berselancar di Web
Download Kaspersky Mobile Antivirus
4. AVG AntiVirus Android
Dengan menggunakan aplikasi aplikasi antivirus AVG smartphone anda akan aman dengan mendeteksi adanya virus yang ingin masuk ke dalam Hp anda secara pintar AVG akan menangkalnya dengan cepat, berikut feature-featurenya yang di berikan oleh AVG Antivirus.
► Pindai ancaman di dalam jaringan Wi-Fi
► Perpanjang daya tahan baterai dengan Hemat Daya
► Pindai aplikasi, permainan, pengaturan, dan file secara waktu nyata
► Tingkatkan kecepatan dengan menghentikan tugas yang memperlambat perangkat Anda
► Bersihkan file yang tidak perlu untuk melegakan ruang penyimpanan
► Kunci aplikasi sensitif dengan PIN, pola, atau sidik jari
► Aktifkan pencarian lokasi ponsel Anda yang hilang via Google Maps™
► Sembunyikan foto-foto pribadi dalam sebuah Gudang yang terenkripsi
► Periksa kecepatan unduh dan unggah Wi-Fi
► Dapatkan wawasan ke tingkat izin aplikasi terinstal
Download AVG AntiVirus Android
5.Malwarebytes for Android
Malwarebytes adalah aplikasi Antivirus yang menangkal berbagai macam virus seperti Mendeteksi Malware atau iklan yang muncul dengan bertubi-tubi dan feature lainya dapat kamu lihat di bawah ini.
► Anti-malware / anti-spyware / anti-ransomware / anti-adware
► Memindai aplikasi dan file untuk malware, termasuk spyware dan ransomware
► Memindai secara otomatis saat file atau aplikasi diakses (real-time) atau hanya bila diaktifkan secara manual (on-demand)
► Menangkap ancaman ransomware tingkat tinggi yang menyamarkan diri mereka melalui mutasi dalam mode pemindaian d
► Mendeteksi PUP, termasuk adware, dan memberitahu Anda mengapa Anda mungkin tidak menginginkan program ini pada perangkat Android Anda
► Memindai memori asli dan SD kartu
► Memindai aplikasi yang diunggah di luar ekosistem Google Play sebelum pemasangan
► Memperbarui database perlindungan secara otomatis
► Aplikasi ini menggunakan izin Administrator Perangkat
Pengguna yang sudah ada melakukan grandfathered ke perlindungan real-time dasar tanpa biaya tambahan
Download Malwarebytes for Android
Demikianlah infromasi yang dapat kamu kumpulkan tentang 5 Aplikasi Antivirus Terbaik Untuk Android Populer 2017 ,Semoga bermanfaat . Terimakasih